Rabu, 08 Desember 2010

peluang usaha menjadi laundry point

pengantar
Kesibukan ibu kota hampir tidak pernah usai. Beragam aktivitas banyak dilakoni dari pagi hingga malam hari. Setiap waktu seolah menjadi sayang untuk dilewati begitu saja tanpa ada manfaat yang diperoleh apalagi kalau berhubungan dengan uang. Namun di tengah kesibukan itu ada kebutuhan dasar lainnya yang terkadang sulit untuk dipenuhi karena terasa begitu merepotkan dan melelahkan yaitu mencuci.
Hal mendasar ini sebenarnya mudah untuk dikerjakan namun terasa berat karena waktu dan kesempatannya sangat terbatas. Oleh karenannya Laundry Land hadir ditengah-tengah anda untuk memenuhi solusi kebutuhan anda.
Kami hadir dengan layanan cuci-setrika sekaligus antar jemput.  Harga yang kami tawarkan juga relative terjangkau dengan kualitas yang tetap prima. Didukung oleh mesin dari merek terkenal dan tenaga operator yang professional membuat kualitas cucian dan setrikaan  pakaian anda semakin baik.
Oleh karenanya kami ingin mengajak semua kalangan yang memiliki niat dan minat yang kuat dalam bisnis ini untuk bergabung bersama kami sebagai agen maupun investor.

kenapa anda bergabung dengan laundry land ?
mengoptimalkan potensi pasar cuci-setrika ditempat anda dengan hemat biaya tanpa harus mengeluarkan biaya sewa tempat, investasi mesin, pelatihan dan pengaturan SDM, biaya promosi, penyediaan peralatan dan perlengkapan laundry, dll. Semuanya dapat anda hemat bahkan anda akan mendapatkan keuntungan besar.

siapakah yang cocok menjadi agen ?
mereka yang cocok untuk bisnis ini adalah semua jenis profesi antara lain:

  • warung kelontong
  • tailor (tempat jahit)
  • salon
  • warnet
  • wartel
  • rumah kos-kosaan
  • hotel
  • rumah sakit
  • jasa titipan kilat
  • dll


apakah keunggulan laundry land ?
  • Pakaian dicuci terpisah
  • Proses cepat hanya 1 satu hari
  • Dapat memilih wangi parfum
  • Menggunakan air pam yang higienis dan bebas bakteri E.Coli
  • Dicuci dengan mesin front loading dari merek terkenal yang terbukti handal dan dapat dipercaya kualitasnya.
  • Adanya pre-washing/hand washing (spotting) sebelum masuk dalam mesin cuci.
  • Buka setiap hari dari jam07.00 sd jam21.30 (libur tetap buka)
  • Cuci setrika express 5jam

apakah keuntungan bagi agen ?
  • komisi hingga 25 % dari cuci satuan
  • komisi hingga 15 % dari cuci kiloan
  • bonus bulanan.
  • pakaian diantar dan dijemput.
  • gratis layanan joint marketing bagi agen yang menjalankan usaha lain.
  • Penentuan radius antar agen agar pertumbuhan omset agen tetap menarik.

fasilitas apa yang didapatkan oleh agen ?
selama kerjasama ke-agen-an, maka setiap agen akan dipinjamkan :
  • 1 buah timbangan
  • 1 buah spanduk
  • 2 buah display acrylic
  • Materi brosur
  • Nota transaksi

berapakah biaya yang dibutuhkan untuk menjadi agen ?
menjadi agen Laundry Land  tidak dikenai biaya apapun alias GRATIS.

bagaimana cara menjadi agen ?
cukup sms ke  nomor telepon 021 - 60226664 atau kirim pernyataan minatnya ke inbox facebook selanjutnya anda akan kami hubungi.

apakah saya bisa menjadi investor/franchise Laundry Land ?
iya bisa. silakan sms ke  nomor telepon 021 - 60226664 atau kirim pernyataan minatnya ke inbox facebook selanjutnya anda akan kami hubungi.

lokasi kami...


View Laundry Land in a larger map